Harga Toyota Raize dan Cara Belinya di SEVA

Toyota Raize merupakan mobil dengan jenis SUV (Sport Utility Vehicle) yang saat ini digemari oleh masyarakat. Hal itu karena mobil ini dihadirkan dengan terobosan dan inovasi baru yang membuat orang terkejut dengan berbagai fiturnya. Harga Toyota Raize ini sepadan dengan beragam fasilitas yang diberikan kepada para konsumen mobil. 

Harga Toyota Raize dan Cara Belinya di SEVA


Mobil Toyota Raize mulai ada di Indonesia sejak tahun 2021 lalu menghadirkan perubahan pada area mesin, sistem keselamatan dan desain yang menarik sehingga layak dijadikan mobil pribadi. 

Kelebihan Mobil Toyota Raize

Toyota Raize mampu menawarkan pemiliknya untuk melakukan perjalanan gesit dan lincah. Mobil ini tampak stylish dengan tampilan eksterior maupun interiornya. Selain itu, mobil ini juga dilengkapi dengan sistem keamanan terlengkap.
Fitur keamanan pada Toyota Raize antara lain rem dengan Anti-Lock Braking System (ABS), Vehicle Stability Control (VSC), Hill Start Assist (HAS), Seatbelt Warning, Rear Parking Sensor, Real Parking Camera, dan Alarm plus Immobilizer.

Mesin Mobil Turbo

Mesin pada mobil ini adalah mesin yang dipakai pada mobil-mobil mewah. Mesinnya menggunakan kapasitas 1000 cc yang ditambah teknologi turbocharger yang membuat performa mobil tinggi yakni menjadikan mobil bertenaga besar, ramah lingkungan dan hemat bahan bakar.

Fitur Keren Toyota Raize

Toyota Raize menghadirkan beberapa fitur keren antara lain Auto Retractable Mirror. Ini adalah kemampuan kaca spion dalam melipat meski dalam keadaan pintu mobil terkunci.  Fitur keren lainnya seperti Smart Entry, Start Engine Button dan Panorama Parking.

Tata Cara Membeli Toyota Raize

Jika Anda ingin membeli Toyota Raize Anda bisa membelinya di SEVA. Pembelian Toyota Raize disana dapat menggunakan dua metode yakni cash dan kredit.

Hal pertama yang harus Anda lakukan ketika membeli mobil ini adalah mengunjungi website SEVA. Disana akan ditampilkan informasi-informasi mengenai Toyota Raize yang dapat Anda simak lengkap dengan spesifikasi mobilnya.

Setelah menyimak informasi yang disediakan, Anda dapat memilih mobil Toyota Raize yang cocok dengan budget dan keinginan Anda. Kisaran harga Toyota Raize yang ditawarkan yakni sekitar RP 235 juta hingga Rp 319 juta. 

Saat memilih mobil, Anda bisa melakukan cara yang hampir sama dengan belanja di toko online seperti biasa. Hanya saja disini Anda dapat melakukan penawaran terlebih dulu. Hal berbeda harus Anda lakukan jika membeli mobil ini dengan kredit.

Ketika membeli mobil dengan kredit, Anda dapat menuju ke fitur kredit pada website SEVA. Disana telah disediakan perkiraan cicilan kredit yang harus Anda bayarkan per bulannya lengkap dengan DP mobil yang harus Anda siapkan.

Segera beli Toyota Raize di https://www.seva.id/ dan dapatkan harga Toyota Raize yang cocok dengan budget Anda sekarang.


Previous
Next Post »

- Kritik dan saran sangat saya nantikan untuk kemajuan blog ini.
- Silakan report, jika ada link yang mati.
- Mohon untuk berkomentar sesuai dengan tema postingan.
- Dilarang berkomentar yang mencantumkan LINK AKTIF.
ConversionConversion EmoticonEmoticon